Skip to main content

Wisata Kota Ngawi


Ngawi, Jawa Timur - Terkadang sesuatu yang dekat dengan kita sering terabaikan. Padahal sesuatu yang dekat itulah yang ‘mengayomi’ kita, malah kita sibuk melihat dunia luar yang jauh dari kita. Itulah sebabnya kelalaian dari perhatian menyebabkan penyesalan dan ketidak ikhlasan, ketika sesuatu itu hilang dari kita. Ngawi kadang kala mungkin merasa rendah diri karena kita tinggal di daerah kecil yaitu Ngawi. Kadang orang pun bingung, Ngawi itu berada di Jawa Tengan ataukah Jawa Timur. Padahal Ngawi itu sendiri adalah kota mungil dengan banyak misteri. Tahukah kamu? Ngawi menjadi besar di Mancanegara. Banyak orang-orang as ing menjadikan Ngawi sebagai agenda penelitian. Berikut adalahaset-aset berharga yang dimiliki Ngawi.

       Trinil
Terletak di desa Trinil, kecamatan Kedunggalar. Museum trinil adalah museum kepurbakalaan. Trinil mulai terkenal sejak Eugene Debois seorang arkeolog yang melakukan penelitian di Jawa Tengah. Karena penelitiannya di Jawa Tengah tidak memuaskannya, maka ia melakukan penelusuran sepanjang tepi sungai Bengawan Solo dan ketika sampai di desa Trinil, Ia menemukan fosil rahang dari manusia yang berdiri tegak (phytechantropus Erectus)
Semenjak itu Ngawi menjadi terkenal di dunia arkeolog. Namun sayang, fosil di daerah Ngawi banyak yang dibawa ke luar negeri akibat dari masyarkat yang tidak mengerti tentang fosil-fosil itu. Sehingga ketika orang-orang asing menemukannya dan membelinya, masyarakat pribumi pun menjuallnya.

      Monument Suryo
Monument ini berupa patung bapak Suryo yang menunjuk kea rah utara (menunjukkan insiden pembunuhannya di hutan). Tempat ini sebelummya kurang mendapat perhatian pemerintah, dengan adanya penataan ulang beberapa waktu lalu menyebabkan Monument Suryo tempat bersejarah yang diminati wisatawan baik dalam negeri maupun luar negeri. Sayang, ada yang kurang diawasi di sini yaitu pengawasan untuk pengunjung yang berkepentingan. Kalo saja tidak ada ‘oknum’ yang menyalahi ‘peraturan’, maka Monumen Suryo benar-benar menjadi tempat yang bersejarah bagi bangsa Indonesia.
      
       Alas Srigati
Alas Srigati terletak di kecamatan Paron. Alas ini terkenal hampir di seluruh dunia. Banyak pendeta Bikku atau petualang spiritual, yang menjadikan Alas Srigati menjadikan jujukannya.  Unsut punya unsut katanya, Alas Srigati merupakan sesepuh dari alas-alas yang ada di Asia Tenggara. Alas Srigati (kec.Paron) dan Alas Purwa (Banyuwangi) secara ghoib adalah dua kerajaan besar yang menjadi pengayom atau backing tanah jawa yang memiliki tingkat kemistisan tinggi di Asia Tenggara. Entah benar atau tidak…! Lain kata juga  raja terakhir majapahit  (Brawijaya) maksa beserta kerajaan dan seisinya. Tak pelak lagi kemeistisannya alas srigati mengakibatkannya menjadi tempat mencari kekuatan atau kekayaan para spiritual. (MAZDA)



Comments

Popular posts from this blog

Soal UAS dan jawaban Sistem Pendukung Keputusan

Soal dan jawaban matakuliah sistem pendukung keputusan Untuk soal nomor 1-7 terdpat pada postingan ini 8. Intelligence, Design, Choice dan Implementation adalah tahapan di dalam sistem pendukung keputusan, Jelaskan apa saja yang dilakukan pada tahapan tersebut? Tahapan pembutan keputusan Pengambilan keputusan meliputi beberapa tahap dan melalui beberapa proses (Lucas, 1992). Menurut Simon (1960), pengambilan keputusan meliputi empat tahap yang saling berhubungan dan berurutan. Empat proses tersebut adalah: (1) Intelligence Tahap ini merupakan proses penelusuran dan pendeteksian dari lingkup problematika serta proses pengenalan masalah. Data masukan diperoleh, diproses, dan diuji dalam rangka mengidentifikasikan masalah. (2) Design Tahap ini merupakan proses menemukan dan mengembangkan alternatif. Tahap ini meliputi proses untuk mengerti masalah, menurunkan solusi dan menguji kelayakan solusi. (3) Choice Pada tahap ini dilakukan poses pemilihan di antara berbagai alternatif

Soal dan Jawaban Ujian Sistem Pendukung Keputusan

Halo sobat, kali ini saya akan membagikan contoh kisi-kisi dan jawaban Ujian Tengah Semester matakuliah Sistem Pendukung Keputusan. Filenya berbentuk pdf, silahkan bisa didownload  disini  . Ini contoh soal-soal yang berkaitan dengan SPK Ada perbedaan Sistem Informasi Manajemen(SIM) dan Sistem Pendukung Keputusan(SPK) dan p erbedaan khusus apa antara SIM dengan SPK? Kemampuan dan pengetahuan yang seharusnya dimiliki oleh seorang manajer ialah Komputer Literasi dan Literasi Informasi, jelaskan tentang keduanya? B erikan alasan mengapa perusahaan menggunakan sistem pendukung keputusan dalam pengambilan keputusan ? Mengapa manajemen sering dikaitkan dgn pengambilan keptsan?  Jelaskan pula tren  yg mempengaruhi pengambilan keputusan manajerial?  Jelaskan dan berikan contohnya apa yang dimaksud keputusan terstruktur, semiterstruktur, dan tidak terstruktur! Di dalam file pdf di atas masih banyak soal-soal beserta jawabannya tentang sistem pendukung keputusan. Semoga bermanfa

Analisa penggunaan SCM pada perusahan Aqua

Siapapun pasti mengenal minuman mineral kemasan merk Aqua, dari anak-anak hingga orang dewasa pasti mengetahuinya. Ketika orang ingin beli air minum merek lainpun kadang menyebutnya dengan Aqua. Dibawah ini saya akan menjelasakan secara ringkas mengenai system manajemen yang digunakan Aqua dalam mengelola perusahaanya. PT. AQUA Golden Mississippi didirikan pada tahun 1973 oleh Bapak Tirto Utomo, sebagai produsen pelopor air minum kemasan pertama di Indonesia. Bapak Tirto mendirikan Pabrik pertamanya di Bekasi. Tirto sempat kurang yakin dengan nama PT Golden Mississippi yang meskipun cocok dengan target pasarnya, ekspatriat, namun terdengar kurang familiar di telinga orang Indonesia. Sebelum bernama Aqua, nama perusahaan ini adalah Puritas atau nama lain dari Pure Artesian Water, yang berlogo daun semanggi. Setelah beroperasi dari tahun 1973, kini AQUA memiliki 14 pabrik di seluruh Indonesia. Pada tahun 1998, AQUA (yang berada di bawah naungan PT Tirta Investama) melakukan la