- Lisensi Commercial
Lisensi commercial, ialah jenis lisensi yang softwarenya diperjualbelikan / dibuat untuk kepentingan komersial. Software komersial umumnya adalah proprietary software. Propietary software (software khusus) : adalah software dengan pembatasan penggunaan, penyalinan (copying) dan upaya modifikasi sebagaimana yang dikehendaki oleh si pengembang/pemegang hak.
- Lisensi Trial Software Use
Lisensi trial software use, ialah jenis lisensi dimana pengguna dapat mencoba aplikasi sebelum berbayar. Biasa ditemui pada piranti lunak untuk keperluan demo, misalnya ERWin trial version 30 hari. Karena bersifat demo, seringkali piranti lunak dengan lisensi ini tidak memiliki fungsi dan fasilitas selengkap versi komersilnya.
- Lisensi Non Commercial
Lisensi untuk non commercial ialah jenis lisensi yang digunakan pada software yang tidak dipungur biaya dalam pemakainya. Banyak diantaranya diperuntukkan untuk kalangan pendidikan (yayasan di bidang sosial) dan untuk keperluan pribadi.
Contoh : OpenOffice, StarOffice.
- Lisensi Shareware
Lisensi shareware adalah salah satu lisensi yang menggunakan metode pemasaran perangkat lunak secara gratis akan tetapi hanya dalam periode waktu tertentu saja atau dibatasi dari jumlah penggunaannya. Biasanya ditemui pada piranti lunak buatan perusahaan-perusahaan kecil.
Contoh: Winzip, WinRAR, Paint Shop Pro.
- Lisensi Freeware
Contohnya program untuk mengkonversikan favorite test-IE ke bookmark-Netscape.
- Lisensi Royalty-Free Binaries
- Lisensi Open Source
Jenis-Jenis Lisensi Software >>>>> Download Now
ReplyDelete>>>>> Download Full
Jenis-Jenis Lisensi Software >>>>> Download LINK
>>>>> Download Now
Jenis-Jenis Lisensi Software >>>>> Download Full
>>>>> Download LINK MN